LOWONGAN KERJA STUDIO KERJA 55
LOWONGAN KERJA
STUDIO KERJA 55
Studio Kerja 55 adalah Studio Kerja yang bergerak dalam bidang konsultan sumber daya air (pengairan)
???? Membuka kesempatan kerja bagi :
Alumni SMKN 1 Singosari / SMK LUAR
???? Sebagai
- Drafter (Lulusan SMK)
- Asisten Engineer (Lulusan S1 Teknik Pengairan)
???? Persyaratan untuk S-1 Teknik Pengairan:
- Fresh Graduate
- IPK diatas 2,75
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Dapat bekerja dengan tim
???? Persyaratan untuk SMK/D3 Teknik Sipil:
- Pengalaman kerja minimal 1 tahun
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Dapat bekerja dengan tim
???? Bagi yang berminat, berkas yg harus disiapkan, dan dibawa pada saat test, adalah sebagai berikut :
- Surat Lamaran
- Daftar Riwayat Hidup/ CV
- Foto Berwarna ukuran 4×6
???? Keterangan :
v Lamaran di tujukan kepada Pimpinan HRD Studio Kerja 55
v Bagi ALUMNI yang berminat mendaftar bisa langsung ONLINE melalui web BKK di bit.ly/bkksmkn1singosari
v Pendaftaran paling lambat Minggu, 23 Desember 2018 Jam 09.00 WIB
Singosari, 18 Desember 2018
BKK SMKN 1 Singosari